Pada tanggal 7 Mei 2024 UCMC telah melaksanakan rapat proker di galeri investasi Universitas Islam Batik Surakarta dengan pembahasan "SPM Manajemen-Akuntansi semester 6". Penyampaian dan pembahasan SPM Manajemen-Akuntansi semester 6 terkait laporan per sie, perkembangan jobdesc dan kendala yang mungkin dialami oleh panitia pelaksana selama menjalankan tugas untuk mempersiapkan "SPM Manajemen-Akuntansi semester 6"